Get Gifs at CodemySpace.com
Selamat datang di blog saya ini. Blog ini berisi seputar Biologi SMP, meliputi materi, soal latihan, dan soal-soal OSN SMP, serta berita-berita seputar kegiatan Olimpiade Sains. Anda juga dapat terhubung dengan beberapa situs yang terkait dengan biologi, dengan cara klik pada links blog saya ini.
The fruit of silence is prayer, The fruit of prayer is faith, The fruit of faith is love, The fruit of love is service, The fruit of service is peace. (Buah kesunyian adalah doa, Buah doa adalah iman, Buah iman adalah cinta, Buah cinta adalah pelayanan, Buah pelayanan adalah damai.) **(Mother-Teresa)**

Rabu, 23 Juni 2010

SISWA SMPN 8 LOLOS OSN TINGKAT NASIONAL

Untuk kedelapan kali secara berturut-turut, siswa SMPN 8 Yogyakarta berhasil mengukir prestasi lolos ke tingkat nasional dalam Olimpiade Sains Nasional Bidang Biologi di Medan, Sumatera Utara 1-7 Agustus 2010. Kali ini siswa yang berhasil mewakili SMPN 8 Yogyakarta adalah AMRINA ROSYADA. Semoga siswa tersebut dapat meneruskan tradisi SELALU MERAIH MEDALI bagi SMPN 8 Yogyakarta. Pada OSN 2009 di Jakarta SMPN 8 meraih medali Perak dan The Best Eksperiment.
OK selamat!!!

DAFTAR PESERTA OSN BIOLOGI TINGKAT NASIONAL

Berikut ini daftar peserta OSN Mata Pelajaran Biologi. Selengkapnya klik di sini.
free counters